Manado, MR – Kasus warga Sulawesi Utara (Sulut) terkonfirmasi positif Corona terus bertambah.
Gugus Tugas Covid-19 Provinsi Sulut mengumumkan penambahan 25 kasus baru pada Minggu (07/06) hari ini.
“Hari ini ada penambahan 25 kasus pasien terkonfirmasi positif Covid-19. Jadi dengan penambahan 25 kasus tersebut, total akumulatif warga Sulut yang terkonfirmasi positif Corona berjumlah 495 kasus,”jelas Juru Bicara Covid-19 Provinsi Sulut dr Steaven Dandel, Minggu.
Dari data yang dirilis, ke-25 pasien positif Corona tersebut berasal dari Manado, Minahasa, Minahasa Selatan dan Bitung. Bahkan, terdapat bayi umur 10 hari asal Manado juga terkonfirmasi positif Covid-19.(tammy/*)
Data 25 pasien positif Corona, Minggu 7 Juni 2020 :
- Pasien-471, jenis kelamin laki laki, umur 80 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado, sudah meninggal dunia tanggal 3 Juni 2020.
- Pasien-472, jenis kelamin laki laki, umur 45 tahun asal Bitung, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-473, jenis kelamin perempuan, umur 34 tahun asal Minahasa, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-474, jenis kelamin perempuan, umur 27 tahun asal Minahasa Selatan, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-475, jenis kelamin laki laki, umur 64 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-476, jenis kelamin perempuan, umur 49 tahun asal Manado, bagian dari Cluster Pasar Pinasungkulan.
- Pasien-477, jenis kelamin perempuan, umur 24 tahun asal Manado, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-220.
- Pasien-478, jenis kelamin laki laki, umur 39 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-479, jenis kelamin perempuan, umur 72 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-480, jenis kelamin laki laki, umur 28 tahun asal Manado, tenaga kesehatan di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-481, jenis kelamin laki laki, umur 42 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-482, jenis kelamin perempuan, umur 56 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-483, jenis kelamin laki laki, umur 60 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Rumah Sakit di Manado.
- Pasien-484, jenis kelamin perempuan, umur 39 tahun asal Minahasa Selatan, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-262.
- Pasien-485, jenis kelamin perempuan, umur 67 tahun asal Minahasa Selatan, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-262.
- Pasien-486, jenis kelamin laki laki, umur 38 tahun asal Minahasa Selatan, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-262.
- Pasien-487, jenis kelamin laki laki, umur 15 tahun asal Minahasa Selatan, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-262.
- Pasien-488, jenis kelamin perempuan, umur 70 tahun asal Minahasa Selatan, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-262.
- Pasien-489, jenis kelamin laki laki, umur 7 tahun asal Minahasa Selatan, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-262.
- Pasien-490, jenis kelamin perempuan, umur 24 tahun asal Bitung, screening dari Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara.
- Pasien-491, jenis kelamin laki laki, umur 52 tahun asal Manado, screening dari Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara.
- Pasien-492, jenis kelamin laki laki, umur 54 tahun asal Minahasa, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-231.
- Pasien-493, jenis kelamin perempuan, umur 27 tahun asal (dalam verifikasi), screening di Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara.
- Pasien-494, jenis kelamin perempuan, umur 35 tahun asal Manado, tenaga kesehatan di Fasilitas kesehatan di
Manado. - Pasien-495, bayi jenis kelamin perempuan, umur 10 hari asal Manado, Kontak Erat Resiko Tinggi (KERT) dengan Pasien-470.