BMPS GMIM Keluarkan Surat Penggembalaan Dan Imbauan Terkait Virus Corona

Mengantisipasi penyebaran Covid-19 atau virus Corona, Badan Pekerja Majelis Sinode (BPMS) Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) mengeluarkan surat penggembalaan dan imbauan dalam menghadapi pandemi Covid-19. Surat bernomor K.0585/PPD.VII/03-2020 yang ditandatangani Ketua BPMS GMIM Pdt […]