Update 27 Juni Sulut Capai 1.024 Kasus Positif Corona, Ketambahan 54 Pasien

Data terbaru total pasien terkonfirmasi positif Covid-19 di Sulawesi Utara (Sulut), Sabtu (27/06) hari ini pecah empat digit yakni 1.024 kasus, setelah ketambahan 54 orang.

“Pada hari ini dengan koreksi 15 kasus, maka penambahan kasus Covid-19 di Sulawesi Utara berjumlah 54. Dengan penambahan tersebut membuat akumulatif kasus positif Corona di Sulut menjadi 1024 kasus,”jelas Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Provinsi Sulut dr Steaven Dandel, Sabtu malam.

Lanjut dikatakan, koreksi yang dilakukan karena terjadi registrasi ganda pada Pasien-947 yang diumumkan Jumat (26/06).

“Kami juga mengoreksi untuk kasus-947 yang sudah kami umumkan kemarin, ternyata terjadi registrasi ganda. Sehingga hari ini ada koreksi berjumlah 15 kasus,”tukasnya.

Dikatakan Dandel, untuk total pasien yang dinyatakan sembuh 172 orang dan meninggal dunia secara akumulatif sebanyak 76 orang.(tammy/*)

Data 54 pasien positif Corona Sulut, Sabtu 27 Juni 2020 :

  1. Pasien-971, jenis kelamin laki-laki, umur 51 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  2. Pasien-972, jenis kelamin perempuan, umur 34 tahun asal Minahasa Selatan, Pasien Dalam Pengawasan (PDP), sudah meninggal dunia tanggal 26 Juni 2020 dengan komorbid sepsis.
  3. Pasien-973, jenis kelamin perempuan, umur 52 tahun asal Kotamobagu, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Kotamobagu, sudah meninggal dunia tanggal 26 Juni 2020 dengan komorbid sepsis.
  4. Pasien-974, jenis kelamin laki-laki, umur 49 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Manado.
  5. Pasien-975, jenis kelamin laki-laki, umur 51 tahun asal Minahasa Utara.
  6. Pasien-976, jenis kelamin laki-laki, umur 2 tahun asal Manado.
  7. Pasien-977, jenis kelamin laki-laki, umur 34 tahun asal Manado.
  8. Pasien-978, jenis kelamin laki-laki, umur 32 tahun asal Kotamobagu.
  9. Pasien-979, jenis kelamin laki-laki, umur 27 tahun asal Manado.
  10. Pasien-980, jenis kelamin perempuan, umur 27 tahun asal Jakarta.
  11. Pasien-981, jenis kelamin laki-laki, umur 38 tahun asal Manado.
  12. Pasien-982, jenis kelamin laki-laki, umur 71 tahun asal Manado.
  13. Pasien-983, jenis kelamin laki-laki, umur 22 tahun asal sedang diverifikasi.
  14. Pasien-984, jenis kelamin laki-laki, umur 27 tahun asal Minahasa Selatan.
  15. Pasien-985, jenis kelamin perempuan, umur 40 tahun asal Manado.
  16. Pasien-986, jenis kelamin laki-laki, umur 40 tahun asal Tomohon.
  17. Pasien-987, jenis kelamin perempuan, umur 31 tahun asal Tomohon.
  18. Pasien-988, jenis kelamin laki-laki, umur 26 tahun asal Manado.
  19. Pasien-989, jenis kelamin perempuan, umur 33 tahun asal Manado.
  20. Pasien-990, jenis kelamin laki-laki, umur 32 tahun asal Manado.
  21. Pasien-991, jenis kelamin laki-laki, umur 40 tahun asal Minahasa.
  22. Pasien-992, jenis kelamin perempuan, umur 29 tahun asal Manado.
  23. Pasien-993, jenis kelamin laki-laki, umur 29 tahun asal Manado.
  24. Pasien-994, jenis kelamin perempuan, umur 61 tahun asal Jakarta.
  25. Pasien-995, jenis kelamin laki-laki, umur 29 tahun asal Bitung.
  26. Pasien-996, jenis kelamin laki-laki, umur 52 tahun asal Manado.
  27. Pasien-997, jenis kelamin laki-laki, umur 43 tahun asal Bali.
  28. Pasien-998, jenis kelamin laki-laki, umur 39 tahun asal Bitung.
  29. Pasien-999, jenis kelamin laki-laki, umur 40 tahun asal Jawa.Timur.
  30. Pasien-1.000, jenis kelamin laki-laki, umur 65 tahun asal Manado.
  31. Pasien-1.001, jenis kelamin perempuan, umur 40 tahun asal Manado.
  32. Pasien-1.002, jenis kelamin perempuan, umur 10 tahun asal Manado.
  33. Pasien-1.003, jenis kelamin laki-laki, umur 75 tahun asal Papua.
  34. Pasien-1.004, jenis kelamin perempuan, umur 47 tahun asal Papua.
  35. Pasien-1.005, jenis kelamin perempuan, umur 35 tahun asal Bitung.
  36. Pasien-1.006, jenis kelamin laki-laki, umur 27 tahun asal Bitung.
  37. Pasien-1.007, jenis kelamin perempuan, umur sedang diverifikasi asal Manado, screening pribadi di laboratorium swasta.
  38. Pasien-1.008, jenis kelamin perempuan, umur 42 tahun asal sedang diverifikasi, screening di laboratorium swasta.
  39. Pasien-1.009, jenis kelamin laki-laki, umur 29 tahun, KTP dari luar Sulut berdomisili di Bitung.
  40. Pasien-1.010, jenis kelamin laki-laki, umur 33 tahun, KTP dari luar Sulut berdomisili di Minahasa Utara.
  41. Pasien-1.011, jenis kelamin laki-laki, umur 30 tahun asal Manado, screening institusi.
  42. Pasien-1.012, jenis kelamin perempuan, umur 60 tahun asal sedang diverifikasi, pemeriksaan laboratorium swasta.
  43. Pasien-1.013, jenis kelamin perempuan, umur 25 tahun asal Kotamobagu, screening rapid tes Dinas Kesehatan Kotamobagu.
  44. Pasien-1.014, jenis kelamin laki-laki, umur 4 tahun asal Tomohon, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  45. Pasien-1.015, jenis kelamin perempuan, umur 46 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  46. Pasien-1.016, jenis kelamin laki-laki, umur 33 tahun asal Minahasa, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  47. Pasien-1.017, jenis kelamin perempuan, umur 40 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  48. Pasien-1.018, jenis kelamin laki-laki, umur 64 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  49. Pasien-1.019, jenis kelamin laki-laki, umur 60 tahun asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  50. Pasien-1.020, jenis kelamin laki-laki, umur sedang diverifikasi asal Manado, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  51. Pasien-1.021, jenis kelamin perempuan, umur 27 tahun asal Manado, screening rapid test Dinas Kesehatan Sulut.
  52. Pasien-1.022, jenis kelamin laki-laki, umur 71 tahun asal Minahasa Utara, Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
  53. Pasien-1.023, jenis kelamin perempuan, umur 40 tahun asal Minahasa Utara.
  54. Pasien-1.024, jenis kelamin perempuan, umur 30 tahun asal Minahasa Utara.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *